ATF dan DM Saling Balas, Bocorkan Tim Baru untuk Musim Dota 2 Berikutnya?

atf dan ammar

Bertemu dalam permainan, Ammar “ATF” Al-Assaf dan Dmitry “DM” Dorokhin saling membocorkan tim Dota 2 baru mereka untuk musim DPC 2022-2023.

Sebelumnya, OG Esports mengumumkan offlaner mereka ATF dari pemain active menjadi inactive. Setelah pengunguman tersebut, pemain asal Jordania ini mengganti role yang dimainkannya menjadi carry.

Hal tersebut membuat banyak dari komunitas Dota 2 berpikir bahwa Ammar akan berganti role di musim berikutnya. Ia pun sering dikaitkan dengan salah satu tim besar Nigma Galaxy.

Berbeda dengan DM, setelah OG Esports membuat Ammar menjadi pemain inactive, rumor menyebutkan bahwa offlaner Virtus.pro yang akan menggantikan posisi pemain kelahiran 2005 tersebut.

ATF atau bisa juga disapa Ammar bertemu dengan pemain Virtus.pro DM. Mereka pun saling membocorkan tim baru untuk musim menjalani musim berikutnya.

BACA JUGA: Bocoran Roster Tim Indonesia Dota 2 di IESF Bali 2022

Pages: 1 2